Category Archives: Teknologi

Cara Mudah Mengatasi Smartphone Yang Tidak Bisa Di Charge

Mengatasi Smartphone Yang Tidak Bisa Di Charge – Kondisi dimana baterai smartphone tidak bisa di charge tentunya merupakan hal yang menjengkelkan. Terlebih jika saat itu, smartphone akan digunakan untuk hal yang penting. Sehingga mau tidak mau kebanyakan orang akan langsung memawanya ke tukang servis. Padahal, ada beberapa cara sederhana untuk mengatasi hal tersebut. Yang tentunya bisa semua orang lakukan… Read More »

Lakukan Langkah Berikut Agar Smartphone Terhindar Dari Malware

Tips Agar Smartphone Terhindar Dari Malware – Yang namanya malware atau virus pastinya sangat merugikan jika sampai menyerang smartphone kita. Bisa-bisa smartphone menjadi lemot atau bahkan mungkin menjadikanya hang bila tidak diatasi. Untuk itu, tindakan pencegahan untuk menghalau malware dan virus yang bisa merusak smartphone perlu kita lakukan. Nah, berikut kami akan bagikan tips selengkapnya. Cara Mencegah Dan Menghindari… Read More »

Ini Dia Penyebab dan Cara Mengatasi Smartphone Panas

Mengatasi Smartphone Cepat Panas – Pernahkah anda mendapati smartphone milik anda mendadak panas yang melebihi biasanya. Jika itu terjadi, kemungkinan smartphone anda mengalami overhead. Selain tidak nyaman ketika digenggam/digunakan, smartphone yang terlalu panas akan membuat komponen-komponen didalamnya menjadi cepat rusak. Karena itulah menjaga suhu smartphone pada keadaan normal adalah suatu yang penting dilakukan apapun jenis smartphone yang anda gunakan.… Read More »

Aplikasi Android Yang Wajib Dimiliki Pelajar Atau Guru

Aplikasi Android Yang Wajib Dimiliki – Perkembangan teknologi yang semakin tak terbendung dalam beberapa tahun terakhir memang sedikit banyak berdampak langsung dalam kehidupan masyarakat di segala aspek. Sayangnya banyak dari masyarakat terutama para orang tua menganggap negatif kemajuan teknologi karena dianggap dapat membuat anak kecanduan dengan segala yang ada dalam gadget seperti contohnya game online. Padahal, jika ditangani… Read More »

Panduan Menggunakan GPS Yang Benar Serta Tips Mengoptimalkan Fungsi GPS

Panduan Cara Menggunakan GPS  – GPS atau Global Positioning System adalah suatu alat tambahan yang bisa dibilang memiliki fungsi vital pada kendaraan. GPS sendiri pada umumnya memiliki dua fungsi. Yang pertama adalah fungsi tracker yaitu digunakan untuk melacak lokasi mobil dengan menyematkannya pada tempat yang rahasia. Yang kedua adalah fungsi navigasi yaitu GPS digunakan sebagai pedoman jalan apabila… Read More »

Cara Mengoptimalkan Laptop Sebelum Bermain Game

Cara Mengoptimalkan Laptop Untuk Game – Bermain game di laptop atau PC memang adalah hal yang sangat menyenangkan karena selain kita bisa menikmati game yang dimainkan, kita juga bisa memodifikasi game sesuka hati. Namun, ada satu masalah klasik yang dari dulu menghinggapi para gamer pc, apalagi kalau bukan permintaan spek yang terlampau tinggi. Seperti yang kita tahu, game –… Read More »

Kenapa Banyak Yang Suka Gonta-Ganti Nomor HP? Ternyata Ini Alasannya

Alasan Sering Gonta Ganti Nomor HP – Entah mengapa, kita sering mendapati banyak masyarakat Indonesia yang suka membeli nomor baru. Padahal, pada dasarnya nomor HP memiliki fungsi yang penting, yaitu sebagai salah satu identitas kita. Mengganti nomor hp bisa membuat seseorang kehilangan kontak dengan relasi bisnis mereka. Akan tetapi, anehnya masyarakat di sekitar kita sering sekali mengganti nomor… Read More »

Fenomena Baterai HP Kembung Dan Cara Terbaik Mengatasinya

Mengatasi Baterai HP Yang Kembung – Fenomena baterai HP kembung memang sudah menjadi masalah yang paling umum bagi para pengguna ponsel, baik smartphone maupun ponsel biasa. Bahkan masalah baterai kembung ini sudah ada sejak zaman dulu, sebelum bermunculan smartphone canggih layaknya sekarang. Dan tampaknya banyak hal yang menjadi penyebab dari hal tersebut. Mulai dari hal sepele dan kebiasaan-kebiasaan… Read More »